Pusat Edukasi

Rumah Pusat Edukasi Belajar Forex Pusat Edukasi Gratis Broker Lokal Vs Interlokal, Mana yang Lebih Baik untuk Anda?

Broker Lokal Vs Interlokal, Mana yang Lebih Baik untuk Anda?

by Didimax Team

Anda pasti sudah mengetahui investasi forex membutuhkan jasa seorang broker, namun manakah yang harus dipilih broker lokal vs interlokal? Apa yang membedakan keduanya dan apa mana bisa dijadikan pilihan terbaik?
 
Layaknya investasi saham, dalam berinvestasi forex trader juga akan membutuhkan jasa dari broker. Nantinya broker atau pialang akan menjadi orang pertama akan membantu Anda dalam melakukan transaksi di pasar mata uang.
 
Forex menjanjikan keuntungan yang sangat besar, tidak heran banyak orang yang tertarik untuk mencobanya. Apakah Anda menjadi salah satu orang juga ingin mencobanya, namun belum menemukan broker yang berkualitas? Simak terlebih dahulu pembahasan kami di bawah ini.
 

Mengenal Tentang Apa Itu Broker?

Broker memiliki peranan yang sangat penting dalam investasi forex trading. Tanpa bantuan mereka Anda tidak akan mungkin bisa masuk ke pasar mata uang asing untuk bisa melakukan transaksi baik menjual maupun membeli untuk mendapatkan keuntungan.
 
Namun sebelum masuk ke dalam pembahasan broker lokal vs interlokal, sebaiknya Anda terlebih dahulu mengetahui apa itu forex trading. Forex trading merupakan salah satu investasi sedang naik daun karena menjanjikan profit besar.
 
Forex trading bekerja dengan cara menjual belikan dua jenis mata asing yang berbeda dalam jangka waktu tertentu. Keuntungan yang akan trader dapatkan berasal dari selisih ketika Anda membeli dan ketika Anda menjual nilai mata uang.
 
Saat ini ada banyak sekali jenis pair mata uang asing bisa trader gunakan. Mulai dari USD, AUD, JPY, EUR, GBP, serta beberapa jenis logam mulia seperti emas. Namun untuk bisa mendapatkan keuntungan ada banyak hal yang perlu Anda pelajari.
 
Broker akan membantu Anda untuk itu dengan memberikan berbagai pelatihan forex trading agar trader bisa mendapatkan profit dalam jumlah besar. Maka dari itu penting bagi Anda untuk menyimak pembahasan mengenai broker lokal vs interlokal agar trader tidak salah memilih.
 
Selain menjadi perantara, pialang juga akan membantu Anda untuk menyediakan informasi dan analisis kondisi pasar setiap harinya. Sebab pasar uang akan selalu mengalami gejolak tren naik maupun turun setiap harinya tanpa bisa kita prediksi.
 
Dengan analisis dan riset tepat, bukan tidak mungkin Anda mendapatkan profit dalam jumlah besar. Hal ini juga bisa membuat trader menjadi salah satu trader sukses dan namanya dikenal oleh banyak orang.

Perbedaan dari Broker Lokal Vs Interlokal

Mungkin banyak dari Anda yang merugikan kualitas pialang lokal dan lebih memilih pialang asing. Padahal sekarang ini ada banyak sekali pialang dari Indonesia memiliki kualitas dan juga bisa membantu trader untuk meraih kesuksesan dari forex trading.
 
Namun tetap saja ada perbedaan yang membedakan broker lokal vs interlokal dan sekaligus menjadi kelebihan serta kekurangan. Penasaran apa saja? Simak pembahasan lengkapnya mengenai hal tersebut di bawah ini.

1. Broker lokal lebih mudah dijangkau

Broker lokal sudah pasti lebih mudah Anda jangkau karena memiliki kantor fisik di Indonesia. trader bisa datang ke kantor untuk menanyakan mengenai layanan dan fasilitas apa saja yang mereka berikan kepada para trader.
 
Berbeda dengan pialang luar negeri tidak memiliki kantor fisik di Indonesia. Anda akan kesulitan dalam melakukan konsultasi apalagi jika mereka tidak membuka customer service selama 24 jam dan adanya perbedaan waktu.

2. Penggunaan bahasa

Perbandingan lainnya dari broker lokal vs interlokal adalah penggunaan bahasa asing yang mungkin belum sepenuhnya Anda ketahui. Seorang trader harusnya mahir dalam berbahasa asing, karena banyak istilah di dalam dunia trading yang menggunakan bahasa asing.
 
Namun kemampuan setiap orang dalam menguasai bahasa asing tentunya berbeda-beda. Apalagi banyak pemula belum mengerti berbagai istilah trading, maka pialang lokal dengan bahasa lokal menjadi pilihan terbaik.

3. Tidak pelit layanan dan fasilitas

Karena adanya jarak, biasanya pialang interlokal cenderung lebih pelit dalam memberikan layanan dan fasilitas kepada para trader. Berbeda dengan pialang lokal yang tidak pelit dalam memberikan fasilitas terhadap para trader yang menggunakan jasanya.

Mana Lebih Baik, Broker Lokal Vs Interlokal

Forex merupakan salah satu jenis investasi bisa mendatangkan keuntungan dengan tipe yang cukup baru. Meskipun sudah ada sejak puluhan tahun yang lalu, namun nama forex baru terkenal disekitar akhir tahun 2019 tepatnya pada masa pandemi.
 
Pada waktu itu banyak orang mencoba forex trading untuk mendapatkan keuntungan tambahan. Mengingat hampir semua sektor ekonomi seakan mati suri karena adanya pandemi Covid-19 yang sangat membahayakan kesehatan kita.
 
Namun muncul permasalahan baru dimana banyak orang yang berdebat mengenai mana lebih baik broker lokal vs interlokal. Keduanya tentu memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing.
 
Tetapi secara garis beras pialang lokal memiliki kelebihan jika dibandingkan dengan pialang interlokal. Seperti sudah kami sebutkan sebelumnya, pialang lokal sudah pasti memiliki kantornya sendiri di Indonesia. Jadi masalah keamanan tidak perlu trader ragukan lagi.
 
Berbeda jika trader memilih pialang asing yang belum jelas apakah mereka merupakan perusahaan legal atau hanya pihak ingin memanfaatkan Anda saja. Jadi jawaban dari mana lebih baik broker lokal vs interlokal adalah pialang lokal.
 
Bukan hanya itu saja, karena terpisah oleh perbedaan waktu trader juga akan kesulitan dalam menghubungi customer service suatu pialang ketika trader menggunakan pialang asing. Alhasil bukannya Anda mendapatkan penyelesaian masalah malah Anda harus pusing sendiri dengan masalah tersebut.
 
Broker lokal juga cenderung lebih murah dibandingkan dengan pialang asing. Namun Anda tidak perlu meragukan kualitas dari pialang lokal karena sekarang ini sudah ada banyak sekali pialang lokal dengan kualitas internasional seperti yang akan kami jelaskan di dalam pembahasan broker lokal vs interlokal pada sub pembahasan selanjutnya.
 

Rekomendasi Broker Lokal Berkualitas dan Terpercaya

Memilih broker layaknya memilih sebuah pakaian di Mall atau tempat penjual pakaian. Jika Anda tepat memilih maka trader akan terlihat stylish dan dipuji oleh banyak orang serta berkemungkinan untuk menjadi seorang trendsetter.
 
Hal tersebut sama saja ketika trader memilih pialang tepat, broker yang tepat akan membantu trader untuk mendapatkan keuntungan. Tidak perlu khawatir, kami akan memberikan rekomendasi pialang terbaik yang bisa Anda gunakan jasanya.
 
Didimax forex broker merupakan pialang lokal kualitasnya tidak kalah dari pialang asing. Didimax sudah membantu ribuan trader baik pemula maupun baik pemula maupun yang sudah profesional dalam menjalani karir sebagai seorang forex trader. Anda akan sangat terbantu dengan berbagai layanan dimiliki oleh Didimax.
 
Sebab Didimax memberikan berbagai layanan menarik seperti pelatihan bagi pemula, customer services 24 jam nonstop, analisis pasar harian, dan masih banyak lainnya. Broker lokal juga menggunakan bahasa lokal yaitu bahasa Indonesia.
 
Jadi Anda tidak perlu takut adanya perbedaan bahasa yang bisa berujung pada miskomunikasi dan menyebabkan kerugian bagi trader. Tidak perlu berdebat lagi mengenai broker lokal vs interlokal karena jawaban dari pertanyaan pialang terbaik adalah Didimax forex broker.