Fitur hedging dan netting saat ini menjadi salah satu fitur yang ditawarkan oleh broker forex di seluruh dunia. Mungkin Anda pernah mendengar berita mengenai peraturan forex yang berlaku di AS. Peraturan tersebut sempat memberikan trader was-was. Pasalnya, AS memberlakukan untuk melarang aturan FIFO atau first in, first out.
Sehingga, hal ini membuat pengembang forex melakukan beberapa besutan seperti pembuatan platform yang dilengkapi oleh fitur headging dan netting untuk menolak peraturan tersebut. Sehingga, pengguna atau trader mampu membuat akun mereka melakukan pengaktifan atau non aktif. Tentunya, hedging dan netting memiliki perbedaan yang harus diketahui oleh trader.
Fitur Hedging Broker Forex
Fitur hedging merupakan salah satu fitur yang memudahkan Anda untuk melakukan penjualan maupun pembelian melalui pasangan dengan jangka waktu yang sama. Tentunya fitur hedging dan netting memiliki perbedaan jika dilihat dari fungsinya. Ketika Anda menggunakan fitur ini, maka Anda dapat memperoleh posisi trading mandiri dan sepenuhnya akan menjadi hak Anda.
Sebagai contoh, ketika Anda menginginkan untuk melakukan pembukaan posisi pembelian pada lot 1 yang ada di GBP.USD, satu jam atau dua jam setelahnya Anda melakukan posisi sell atau penjualan pada lot 0,5. jika Anda melakukan hal tersebut, maka fitur ini akan mencatat sendiri riwayat yang Anda lakukan.
Sehingga, hal ini dapat memudahkan Anda dalam melakukan proses penutupan terhadap posisi yang ingin Anda pisahkan. Misalnya, Anda dapat menutup posisi sell Anda sebanyak 0,5 lot terlebih dahulu atau sebaliknya. Di sisi lain, Anda dapat melakukan pengecekan setiap hari dengan menggunakan fitur layanan ini.
Keuntungan Menggunakan Fitur Hedging
Pada dasarnya fitur hedging dan netting akan memberikan Anda keuntungan yang berbeda. Sebagai contoh, jika Anda menggunakan fitur hedging, maka keuntungan yang akan Anda dapatkan adalah mampu mendapatkan posisi long atau short saat Anda melakukan trading dengan posisi yang bebas. Sehingga, hal ini akan membuat Anda lebih fleksibel.
Selain itu, dengan menggunakan fitur ini, Anda dapat dengan mudah untuk menerapkan SL dan TP di setiap trading yang Anda lakukan. Sehingga, hal ini dapat memudahkan Anda untuk melihat gambaran atau hasil trading Anda dengan menggunakan grafik. Kekurangan dari fitur ini adalah Anda diharuskan untuk menghitung sendiri titik impas.
Fitur Netting Broker Forex
Fitur netting merupakan salah satu fitur yang ditawarkan oleh broker forex untuk membantu trader dalam mencapai posisi penjualan dan pembelian yang baik. Tentunya, fitur hedging dan netting ini yang memiliki keuntungan untuk mendapatkan posisi dengan pair Anda. Sehingga, Anda dapat mengurangi biaya melakukan trading.
Misalnya, ketika Anda melakukan atau membuka posisi trading dengan pair yang Anda pilih, maka secara otomatis hal ini akan membantu Anda untuk mengurangi nilai volume pada transaksi Anda sebelumnya. Contoh spesifiknya, jika Anda sedang melakukan pembukaan posisi pembelian 1 lot, dan beberapa jam kemudian Anda melakukan penjualan 0,5 lot.
Proses ini akan membuat Anda akan menuju ke posisi lebih awal trading kedua. Sehingga, posisi Anda untuk melakukan trading buy akan ditutup secara parsial atau otomatis dengan sistem. Hal ini berbeda dengan fitur hedging yang mampu memberikan kebebasan untuk melakukan sdua posisi
Keuntungan Menggunakan Fitur Netting
Fitur hedging dan netting memiliki keuntungan yang berbeda. Dengan menggunakan fitur ini, maka Anda dapat dengan mudah melakukan pengelolaan terhadap posisi trading Anda. Sehingga, Anda tidak perlu bingung untuk melakukan kerja secara bersamaan. Anda dapat dengan mudah mampu mengetahui titik impas pada posisi Anda dalam melakukan trading.
Sehingga, hal ini dapat memudahkan Anda dalam mengurangi tingkat konflik yang dihasilkan ketika Anda melakukan trading. Hal yang perlu Anda ketahui adalah ketika Anda memilih untuk menggunakan posisi lain secara bersamaan, maka secara tidak langsung Anda akan mengalami loss atau kehilangan dari posisi Anda.
Fitur hedging dan netting menjadi fitur penting yang perlu Anda ketahui. Jika Anda masih bingung dengan fitur ini, maka Anda dapat mencoba untuk mendapatkan media edukasi mengenai forex. Anda dapat memilih didimax sebagai satu-satunya broker forex terbaik yang dapat Anda pilih. Didimax akan memfasilitasi Anda mentor berpengalaman dan berkualitas.