Pusat Edukasi

Rumah Pusat Edukasi Belajar Forex Pusat Edukasi Gratis Kenali Tentang Pola Measuring Gap dan Penjelasan Lengkapnya

Kenali Tentang Pola Measuring Gap dan Penjelasan Lengkapnya

by Didimax Team

Pola measuring gap merupakan salah satu jenis pola chart yang seringkali digunakan dalam analisis teknikal forex. Tujuan pola ini untuk melakukan identifikasi terhadap potensi pembalikan trend harga. 
 
Metode ini terbagi atas dua gap harga secara berturut-turut. Di mana gap tersebut akan menunjukkan perubahan tiba-tiba dalam sentimen pasar. 
 

Kenali Tentang Pola Measuring Gap 

Measuring ini biasanya akan terjadi dalam tren kuat, baik itu naik atau turun. Selanjutnya, akan memberikan sinyal yang kuat terkait arah harga. 
 
Metode ini bisa memberikan trader peluang untuk masuk ke dalam perdagangan dengan potensi keuntungan tinggi dan risiko terkelola dengan baik. Berikut sudah ada penjelasan terkait pola measuring gap yang perlu dipahami, antara lain:

1. Komponen Measuring Gap

Komponen Measuring hanya ada dua yaitu Breakaway dan Runaway forex. Berikut penjelasan terkait kedua pola tersebut:

Breakaway Gap

Breakaway ini nantinya akan terjadi setelah menunjukkan perubahan mendadak dalam sentimen pasar dan periode konsolidasi harga yang panjang. Biasanya, breakaway ini terjadi diatas atau di bawah level support atau resistance yang signifikan.
 
Hal tersebut tentu untuk menandakan bahwa pasar telah mencapai konsekuensi terkait arah harga yang baru. Contoh dari Breakaway, yaitu ketika harga saham telah terkonsolidasi dalam kisaran harga yang sempit. Hal ini terjadi selama beberapa minggu. Lalu terjadi gap ke atas di atas level resistance. 
 
Pola measuring gap tersebut ini menunjukkan bahwa tekanan pembeli tiba-tiba meningkat. Sementara itu, harga kemungkinan akan semakin bergerak naik setelah terjadi gap.

Runaway Gap

Runaway ini biasanya terjadi setelah tren harga berlangsung untuk jangka waktu tertentu. Hal tersebut tentu menunjukkan bahwa tren kemungkinan akan berlanjut dengan momentum yang kuat setelah terjadi gap. 
 
Runaway sendiri sebenarnya sering terjadi di tengah-tengah tren yang kuat. Hal itu menandakan bahwa tekanan penjual atau pembeli masih cukup kuat. Selain itu, juga dapat mendorong harga lebih rendah atau tinggi.
 
Contoh dari Runaway, yaitu saat harga forex mengalami tren naik dan kuat. Nantinya, akan terjadi gap ke atas di tengah tren tersebut. 
 
Gap tersebut akan menunjukkan bahwa pembeli masih mempunyai kontrol atas pasar. Hal ini berkaitan dengan kemungkinan harga yang akan terus naik setelah terjadi gap.

2. Cara Menggunakan Measuring Gap dalam Trading

Selain mengetahui beberapa komponen yang ada di atas, trader juga harus paham dengan cara menggunakan pola ini. Inilah penjelasan lengkapnya:

Konfirmasi Trend

Sebelum pola measuring gap Anda gunakan, penting sekali untuk melakukan konfirmasi tren yang sedang berlangsung. Pola tersebut jauh lebih efektif saat terjadi dalam tren yang kuat, baik itu trend turun atau naik.

Masuk ke dalam Perdagangan

Apabila telah mengidentifikasi measuring gap maka nantinya akan memasuki perdagangan sesuai dengan arah trend yang sedang berlangsung. Contohnya saja, jika terjadi breakaway ke atas dalam tren naik. Nantinya, trader juga bisa memasuki perdagangan beli dengan harapan bahwa tren naik akan berlanjut.

Atur Stop Loss dan Target Profit

Trader nantinya harus bisa menentukan level stop loss yang wajar di atas atau di bawah harga gap pertama. Hal ini tergantung pada arah perdagangan Target profit satu ini bisa ditetapkan berdasarkan analisis pergerakan harga sebelumnya atau resistance dan level support berikutnya.

Konfirmasi dengan Indikator Teknis

Trader nantinya juga bisa menggunakan indikator teknis. Hal tersebut tentu untuk mengkonfirmasi sinyal dari pola measuring gap. Contohnya saja, trader bisa langsung mencari konfirmasi dari persimpangan moving average atau divergensi terhadap indikator osilator. Baca juga tentang : Mengenal Indikator Stochastic Oscillator Saat Trading Forex

3. Keunggulan Measuring Gap 

Measuring gap juga memiliki beberapa keunggulan. Berikut ini sudah ada penjelasan terkait keunggulan dari Measuring, antara lain:

Konfirmasi Tren Sedang Berlangsung

Umumnya, Measuring ini terjadi dalam tren yang kuat, baik itu tren turun atau naik. Hadirnya pola ini bisa mengkonfirmasi arah trend yang sedang berlangsung. Hal tersebut memungkinkan trader untuk bisa menyesuaikan strategi perdagangan sesuai dengan arah trend yang dominan.

Memberikan Titik Masuk Jelas

Pola measuring gap akan memberikan titik masuk yang lebih jelas bagi trader. Hal tentu untuk bisa masuk ke dalam perdagangan. 
 
Metode tersebut nantinya akan menandakan adanya perubahan mendadak dalam sentimen pasar. Pola ini juga bisa dimanfaatkan oleh trader. Terutama, untuk bisa memasuki perdagangan sesuai arah trend yang sedang berlangsung.

Memiliki Tingkat Validitas Tinggi

Measuring satu ini mempunyai tingkat validitas yang lumayan tinggi, di mana bisa mengidentifikasi pembalikan arah harga. Pola measuring gap sendiri secara signifikan akan terjadi setelah periode konsolidasi harga atau tren semakin kuat. Hal tersebut tentu menandakan bahwa pola ini bisa saja diandalkan sebagai indikasi perubahan arah harga yang potensial.

Fleksibel dalam Penggunaan

Measuring ini bisa langsung ditemukan dalam berbagai macam kerangka waktu. Baik itu, mulai dari grafik intraday sampai grafik mingguan. 
 
Hal tersebut sebagai tempat untuk membuat pola ini cocok sekali dalam berbagai gaya perdagangan dan preferensi waktu. Sehingga nantinya bisa digunakan oleh trader dengan berbagai tingkat pengalaman.

Dapat Dikonfirmasi dengan Indikator Teknis

Trader nantinya bisa langsung menggunakan indikator teknis. Misalnya saja seperti MACD, moving average, serta RSI. Hal ini tentu untuk bisa mengkonfirmasi sinyal dari pola measuring gap. 
 
Sementara itu, persimpangan divergensi atau moving average indikator osilator bisa saja memberikan konfirmasi tambahan tentang pembalikan harga yang potensial.

4. Trik Menggunakan Measuring Gap

Terdapat beberapa trik yang bisa membantu Anda dalam menggunakan atau mengidentifikasi pola measuring gap. Berikut ini sudah ada penjelasannya:

Memahami Karakteristik Pola

Sebelum memutuskan untuk menggunakan Measuring, maka harus memastikan sudah memahami karakteristiknya dengan baik. Lalu bisa kenali gap pertama (Breakaway) dan gap kedua (Runaway) telah terbentuk. Hal ini tentunya untuk menandakan perubahan mendadak dalam sentimen pasar.

Gunakan Multiple Timeframes

Trik berikutnya, wajib memperhatikan Measuring dalam berbagai macam kerangka waktu (time frame). Hal ini tentunya bisa membantu memahami konteks tren secara keseluruhan. Selain itu, menentukan pola tersebut berpotensi kuat atau tidak.

Konfirmasi dengan Indikator Teknis

Penggunaan indikator teknis seperti MACD, moving averages, serta RSI. Hal ini tentu untuk bisa mengkonfirmasi sinyal dari pola measuring gap.
 
Terjadi juga persimpangan divergensi atau moving average pada indikator osilator. Hal ini untuk bisa memberikan konfirmasi tambahan tentang pembalikan harga yang potensial.

Praktikkan dengan Akun Demo

Sebelum menerapkan Measuring dalam trading langsung, maka wajib praktikkan terlebih dahulu penggunaan akun demo. Akun Demo ini turut membantu Anda untuk bisa memahami pola tersebut. Anda akan tahu pola ini bisa bekerja dalam berbagai situasi pasar atau tidak.
 
Bagi Anda yang ingin sekali memainkan pola forex dengan mudah bisa langsung hubungi Didimax. Saat ini, kami sudah menjadi broker forex terbaik. 
 
Kami memiliki tim ahli di bidangnya, bahkan sudah bergabung dengan BAPPEBTI. Kami siap melayani trader, khususnya untuk menjelaskan pola measuring gap.

KOMENTAR DI SITUS

FACEBOOK

Tampilkan komentar yang lebih lama