Pusat Edukasi

Rumah Pusat Edukasi Belajar Forex Pusat Edukasi Gratis Ketahui Strategi Money Management Pada Pola Positioning Sizing

Ketahui Strategi Money Management Pada Pola Positioning Sizing

by Didimax Team

Strategi money management bagi pemula sangat penting untuk diperhatikan. Money management atau biasa disebut MM ini adalah dasar teknik harus dikuasai para trader. Pengelolaan keuangan trading ini akan sangat penting dan memiliki pengaruh besar.
 
Karena pada pelaksanaannya trading forex seperti sudah diketahui memiliki risiko besar. Perlu pengelolaan keuangan dengan menentukan batas profit dan juga batas loss. Akan memiliki pengaruh apalagi saat Anda berada pada positioning sizing. 
 

Mengenal Strategi Money Management Pentingnya Positioning Sizing 

Berapa jumlah nominal yang akan dikeluarkan oleh trader untuk membuka pasar membeli atau menjual saham. Sebagai jumlah modal dalam satu transaksi jumlah uang untuk transaksi, dan juga jumlah lot saham. Untuk membatasi jumlah nominal agar tidak berlebihan. 
 
Jumlah porsi ini akan memberikan pemahaman pada trader terutama pemula untuk dapat dengan bijak menentukan langkah serta mengeluarkan modal. Karena tidak semua modal dengan jumlah banyak mendatangkan profit tinggi. 
 
Strategi money management menjadi alat dapat membantu Anda dalam menentukan jumlah nominal uang akan dikeluarkan. Perlu diketahui setiap nominal yang dimasukkan besar maka akan sejalan dengan risikonya juga semakin besar. 
 
Pengaturan posisi seperti ini sangat penting dalam menjaga kesehatan saham sedang dipegang. Harus dilakukan secara konsisten di setiap waktunya bahkan setiap hari selama menjalankan trading. Agar modal dipegang terjaga serta mendapat hasil lebih maksimal. 
 
Terdapat beberapa strategi money management pada positioning sizing dapat Anda terapkan. Membantu mempermudah menempatkan porsi sesuai dengan kebutuhan. Serta memberikan batasan dapat mengurangi risiko disetiap tradingnya. 

Ini Dia Beberapa Strategi-strategi yang dapat Digunakan 

Beberapa strategi bisa digunakan dalam membantu Anda untuk dengan maksimal memanfaatkan positioning sizing. Strategi-strategi ini memiliki porsi berbeda beda dan bisa disesuaikan penggunaannya oleh para trader. 
 
Memiliki efek besar dalam membantu Anda saat manajemen risiko untuk mempermudah dan meminimalisir risiko di setiap transaksi. Harus dikalkulasikan secara cermat berapa besar akan digunakan dengan memiliki rencana disusun mengetahui setiap masa dilalui. 

1. Strategi dengan Loss Harian

Pola paling sederhana pada strategi money management yang bisa dipilih bagi Anda yang malas untuk melakukan perhitungan atau mempelajari trading. Cara kerjanya hanya dengan menentukan berapa besar batas loss harian di hari itu.
 
Para trader akan menentukan batas trading atau positioning sizing hari itu. Untuk menentukan batas kerugian, sehingga bisa langsung menyesuaikan dan langsung berhenti sesuai dengan batas telah ditentukan pada hari itu. Sehingga berakhir kegiatan trading dan berlanjut di hari besok. 
 
Atau bisa juga terjadi kelanjutan saat situasi serta kondisi selanjutnya sudah sesuai. Batasnya bisa ditentukan sesuai keinginan. Disesuaikan batas hasil yang dihasilkan biasanya sesuai kemampuan. Strategi money management disini menentukan batas kerugian akan diambil oleh masing-masing trader. 
 
Menentukan alokasi waktu yang digunakan sesuai kebutuhan dan kemampuan masing-masing. Menjadi strategi banak digunakan terutama bagi pemula untuk meminimalisir kerugian lebih banyak. 

2. Strategi Mengalokasikan Dana 

Salah satu bentuk strategi paling lama digunakan. Biasanya digunakan oleh trader memiliki modal besar karena pada pengalokasian dana ini harus menggunakan dana tinggi. Terdapat nominal ideal bisa digunakan untuk satu kali trading berdasarkan potensi hasil dan juga risiko. 
 
Walau menggunakan nominal cukup tinggi, disini memiliki jumlah yang disarankan yaitu hanya pada angka 25% dari keseluruhan modal yang dimiliki trader. Strategi money management ini dapat menjadi pilihan cocok untuk memiliki modal tinggi. 

3. Strategi Persentase Angka Pasti Trading Forex 

Memiliki pengertian bahwa menentukan persentase atau jumlah nominal satu kali transaksi dengan pasti. Terdapat jumlah 2% hingga 5% yang dapat dipilih digunakan dari modal ada. 
 
Sehingga hasil dari persentase ini akan menjadi sebuah positioning sizing dapat digunakan pada satu kali transaksi sedang berjalan. Volume atau porsi ini juga ditentukan tergantung dengan disesuaikan risiko dari setiap transaksi dijalankan. 

4. Strategi Martingale Satu Kali Menang 

Pada penerapannya trading forex memiliki pengertian mengenai memperbesar risiko dalam trade berikutnya setiap kali mengalami loss penyesuaian setiap positioning sizenya (ukuran lot/ volumenya). Menjadi salah satu strategi money management yang harus memiliki keahlian. 
 
Memiliki risk dan reward pada martingale berada di perbandingan 1:1 dengan menutup kerugian secepat mungkin dilakukan. Besar risiko diambil bisa mencapai 50% yang akan menyebabkan drawdown atau persentase kerugian tinggi. 
 
Dengan ini maka, trading model ini dapat dengan mudah dan cepat bisa menguras habis modal dan dana Anda dengan penggandaan setiap risiko. Hanya dengan beberapa kali trade saja. Oleh karena itu, strategi ini tidak dianjurkan untuk diterapkan khususnya para pemula. 
 
Strategi money management memang penting diperhatikan. Harus dapat mengerti pola mana akan digunakan pasar sedang berlangsung. Jangan sampai membuang buang uang tanpa ada hasil pasti. 

5. Strategi Anti Martingale 

Berkebalikan dengan martingale, anti martingale ini tidak dapat menggandakan risiko setiap kali mengalami loss. Pada pemikiran ini menggunakan pandangan bahwa “biarkan profit bertambah terealisasikan risiko sedini mungkin”. 
 
Disini Anda dapat menggunakan perbandingan risk dan reward digunakan sebesar 1:2, untuk mencegah terjadinya kerugian beruntun setelah mengalami profit tinggi. Yang menyebabkan nilai risiko juga akan semakin membengkak. 
 
Untuk mengatasinya strategi money management terdapat beberapa cara bisa dipilih digunakan trader. Meminimalisir risiko dengan jalan pintas dilakukan. 
 
Mengurangi positioning size atau mengurangi risiko sebesar 50% setiap kali mengalami loss. Salah satu cara untuk menghindari drawdown besar setelah mengalami kerugian secara beruntun. 
 
Menyesuaikan risk dan reward sesuai dengan kondisi pasar saat itu. Tidak harus pada angka perbandingan 1:2 terus menerus, tetapi dasarnya harus lebih tinggi dari 1:1. Sehingga fleksibel dalam penggunaanya sesuai kondisi terjadi. Baca juga tentang : Begini Cara Belajar Menganalisa NFP Agar Hasil Akurat Profit

6. Strategi Menentukan Positioning Size Tepat 

Yang perlu diperhatikan trader adalah harga saham bisa berfluktuasi, dan hal ini terjadi secara tidak pasti. Sehingga tidak dapat diprediksi walau dua trader menggunakan modal atau nominal sama namun, hasilnya pasti tidak akan sama. 
 
Strategi money management positioning size perlu Anda lakukan untuk menentukan hasil dan rencana ingin diraih. Terdapat beberapa cara bisa digunakan untuk menentukan bagaimana posisi positioning size sesuai. 
 
Menghitung batasan risiko setiap transaksi. Nilai batasan yang dapat digunakan dianjurkan di angka 2 % hingga 5%. Jadi harus benar-benar dihitung agar sesuai dengan tujuan dan cara trading forex. 
 
Menentukan batasan risiko kepada modal. Batasan risiko dalam modal yang digunakan menjadi salah satu langkah awal bisa digunakan pada strategi money management positioning size. 
 
Menghitung lot atau positioning size. Misalnya pemasangan 50 pip dan stop loss dipilih $ 50. Maka, positioning sizenya atau lot dapat dipilih gunakan adalah $25 per $50. Porsi ini akan berpengaruh pada hasil di akhir nanti. 
 
Para trader pemula tentu harus belajar positioning size dengan broker terpercaya sudah berpengalaman menggunakan orang profesional. Didimax menjadi pilihan banyak trader belajar dari mulai dasar hingga bisa mengoperasikan dan mengerti mengenai berbagai strategi money management lainnya.

KOMENTAR DI SITUS

FACEBOOK

Tampilkan komentar yang lebih lama