Tidak sedikit trader yang menanyakan apakah bisa saldo akun negatif ketika melakukan trading di broker forex? Kegiatan trading leverage menyebabkan trader punya hutang lebih tinggi dibandingkan dana yang disetorkan.
Apabila diperhatikan dari masalah tersebut, maka wajar saja apabila saldo pada akun trading seseorang tercatat negatif. Lantas sebagai trader apa yang bisa dilakukan agar hal tersebut dapat dicegah?
Apakah seseorang harus melunasi semua hutang yang dimiliki pada broker apabila saldonya sudah negatif? Saldo tersebut tercatat negatif apabila tidak ada rem untuk dapat membuat loss yang berlebih berhenti.
Rem tersebut seperti stop loss atau margin call. Beberapa broker bahkan memberikan batasan MC saat loss sudah lewat batas. Adanya batasan tersebut dapat mencegah akun saldonya kurang.
Ketahui Masalah Saldo Akun Negatif
Adanya batasan MC di pengaturan akun sendiri dapat menghindari balanced akun seseorang dapat habis sekaligus atau bahkan jadi negatif. Hal yang sama juga diterapkan pada stop loss di mana kerap diabaikan.
Padahal hal itu juga sangat penting untuk meminimalisir risiko ketika melakukan trading forex. Menerapkan aturan MC dan stop loss dapat menghindari dari balance akun menjadi negatif.
Namun ada saatnya meskipun menerapkan MC, namun tetap saja saldo akun negatif. Meskipun jarang terjadi, namun sesekali bisa saja terjadi, jadi Anda harus tahu pergerakan pasar forex juga.
Seperti yang sudah diketahui, sebagian besar broker forex memang lebih memaafkan saldo akun trading seseorang negatif. Hal itu pastinya menguntungkan untuk para trader, namun apa alasan pialang melakukannya?
Berdasarkan ketentuannya, beberapa broker menjaga supaya akun trader tidak negatif. Hal tersebut dilakukan dengan menerapkan level tertentu untuk MC. Jika Anda sedang mencari broker baru, maka pilih yang menerapkan hal itu.
Selain itu karena pialang global pastinya cakupannya seluruh dunia, pasti mereka kesulitan dalam menagih hutang trader yang saldonya negatif. Sekalipun broker forex terbaik, jika klien dipaksa membayar hutang, maka akan berpindah.
Agar bisa mencegah trader ganti pialang, maka jika tidak mempunyai negative balanced protection, mereka akan mengampuni akun negatif. Sehingga para klien tidak akan berpindah ke broker lain.
Hal-hal tersebut kerap kali menjadi masalah saldo akun seorang trader jadi negatif tidak lagi berarti. Bahkan permasalahan tersebut cenderung lebih langka jika dibandingkan risiko trading lain di mana kerap terjadi.
Broker umumnya memilih untuk menjadikan nol saja saldo akun negatif dibandingkan menjadikannya masalah. Sehingga dengan demikian trader akan merasa nyaman ketika melakukan deposit dan trading lagi di akunnya.
Aturan Tiap Broker yang Wajib Diketahui
Akan tetapi ada suatu kondisi di mana broker meminta trader untuk melunasinya. Hal itu bisa terjadi karena regulasi naungannya tidak mengizinkan broker melakukan nol akun saldo yang negatif.
Selain itu bisa saja karena pihak broker sedang mendapatkan masalah yakni rugi besar. Jika hal tersebut terjadi, maka trader yang punya saldo akun negatif bisa melakukan beberapa hal.
Jika broker menuliskan peraturan negative balance protection, maka trader boleh tidak menerima membayar hutangnya. Namun umumnya pihak pialang akan langsung membuat saldo akun yang negatif jadi nol selama beberapa waktu.
Itu juga dapat dilakukan setelah pihak trader melakukan permohonan kepada broker forex. Namun jika pihak broker tidak menerapkan aturan tersebut dan lokasinya berbeda dengan trader, maka Anda bisa mengelak.
Jika trader yang memiliki saldo akun negatif berlokasi berbeda dengan broker, maka cukup menyusahkan. Karena keduanya akan sama-sama kesulitan saat ingin menuntut pihak satunya yang dirasa merugikan.
Untuk trader, meskipun sudah tidak bisa melakukan aktivitas trading dalam broker tersebut, namun mereka tetap bisa mendaftar di tempat lainnya. Aturan lainnya, broker punya negative balance protection dan berlokasi sama.
Jika hal itu terjadi pihak pialang dapat menuntut trader hingga ke meja hijau. Sehingga Anda harus mengikuti tiap proses dalam menyelesaikan tuntutannya tersebut dan pada akhirnya harus melunasinya.
Tentunya semua itu ditentukan oleh pihak pialang sendiri. Anda bisa memilih broker forex Didimax sebagai tempat trading terbaik di Indonesia. Semua hal dapat dikomunikasikan langsung dengan broker agar lebih nyaman.
Bersama Didimax, Anda dapat memperbanyak pengetahuan mengenai dunia trading forex cukup dengan mengakses situs www.didimax.co.id. Didimax sebagai broker terbaik juga akan menjelaskan mengenai kemungkinan saldo akun negatif tanpa basa-basi.