Pusat Edukasi

Rumah Pusat Edukasi Belajar Forex Pusat Edukasi Gratis Trading Random Walk, Menarik tapi Banyak Diperdebatkan

Trading Random Walk, Menarik tapi Banyak Diperdebatkan

by Didimax Team

Ketika Anda sudah lama mengamati pasar serta memperhatikan siklus serta pola yang terjadi, pasti akan menemukan sebuah rahasia di baliknya dan itu kerap dinamakan sebagai trading random walk.
 
Banyak kisah sensasional yang pedagang alami di berbagai belahan penjuru dunia karena awalnya berhasil mengantisipasi pergerakan harga di masa depan, dan akhirnya mendapatkan profit besar.
 
Sehingga mempelajari hal tersebut jadi lebih menarik, di mana random walk mengasumsikan bahwa fluktuasi harga tidak berkorelasi satu dengan lainnya, sehingga hampir mustahil melakukannya.
 
Lebih lanjut mengenai itu, mari pelajari bersama mengenai teori tersebut untuk dapat Anda pergunakan dan tidak ada masalah jika membahas mengenai beberapa kritik terhadap teori tersebut di sini.
 

Pengertian Trading Random Walk Indeks

 
Memiliki julukan RWI yang merupakan indikator teknikal dengan membandingkan harga saham pada pergerakan acak, tetapi sebenarnya juga kerap banyak trader gunakan untuk keperluan trading pada forex.
 
Umumnya, ini adalah suatu alat bantu teknik yang dapat membantu identifikasi apakah harga di pasar sedang bagus dalam tren atau hanya mengikuti pergerakan secara acak, tapi apa hanya berfungsi itu?
 
Tentu saja tidak karena trading random walk juga dapat membantu untuk mengukur kemungkinan terjadi pembalikan harga, itu bisa terjadi karena bisa mengukur oversold dan overbought di pasar global.
 
Sehingga jika harga melewati batas atas, maka ada kemungkinan untuk terjadi tren turun dan sebaliknya, hanya saja penggunaannya masih harus dibarengi dengan analisis teknikal lainnya agar makin akurat.
 
Di samping itu ini sama saja dengan teknikal lainnya, di mana selalu ada sinyal palsu yang muncul dan sebaiknya untuk melakukan analisis fundamental, guna memastikan apakah sinyal tersebut asli palsu.
 
Ini merupakan tindakan cerdas namun perlukan banyak kemampuan juga, sebab bukan hanya perbaharui berita pasar namun juga harus cari tahu bagaimana reaksi pasar terhadap suatu kebijakan yang baru.
 

Lebih Dekat dengan Trading Random Walk

 
Indikator ini merupakan buatan dari Michael Poulus untuk menentukan bagaimana pergerakan harga di pasar dari suatu tren yang signifikan secara statistik, apakah akan naik atau turun sesuai pola.
 
Mengacu pada pergerakan pasar pada tingkatan noise dan tidak konsisten dengan tren yang dapat dikonfirmasi, awalnya sebutan ini muncul oleh majalah dalam artikel Of trends and trading random walk sedekade lalu.
 
Sesudahnya banyak ahli matematika yang melakukan study terhadapnya, ditandai dengan adanya publikasi tentang probabilitas untuk membuktikan keacakan, dan dapat dihitung dengan ambil akar kuadrat.
 
Tentu bukan akar kuadrat biasanya namun dalam jumlah angka biner, rujukannya adalah hasil dua sisi dengan kemungkinan yang sama, dan secara logis pergerakan di luar batas tersebut, menunjukkan hasil berbeda.
 
Trading random walk menunjukkan arah tren serta tentukan tren secara acak dalam statistik. Jadi untuk lebih lanjut ketika Anda ingin mempelajarinya harus tahu bagaimana cara melakukan perhitungan terhadapnya.
 
Tenang saja Kami sudah sediakan informasi itu untuk Anda para pembaca, dengan maksud untuk memberikan pandangan berbeda mengenai bagaimana metode untuk bisa melakukan trading secara lebih akurat.
 
Anda bisa mempelajarinya lebih dahulu sebelum menerapkannya pada trading melalui akun demi atau asli, silahkan baca-baca dahulu sampai akhirnya bisa menemukan maksud dari cara perhitungan kali ini.
 

Cara Menghitung Trading Random Walk Secara Tepat

 
Sebenarnya ada formula untuk dapat menghitung RWI secara tepat, ada dua garis dan memerlukan perhitungan terpisah untuk dapat menghitungnya, formula yang Kami maksud adalah High dan Low.
 
1. RWI High : Formula untuk menghitung close hari ini dibagi dengan high price pada periode tertentu.
 
2. RWI Low : Formula untuk menghitung close hari ini dibagi dengan low price pada periode tertentu.
 
Umum penggunaan untuk melakukan hitungan biasanya membutuhkan waktu sedikit lama, minimal adalah 10 hari, dan untuk melakukannya harus menggunakan harga penutupan paling akhir untuk maksimalnya.
 
Sementara hitung juga harga tertinggi sekaligus terendah selama 10 hari, tapi kembali Kami tekankan tidak ada periode baku, ini hanya umum penggunaan dari banyak trader pengalaman dan pastinya direkomendasikan.
 
Hitung saja dengan membagi per RWI baik itu high dan low, lalu Anda akan menemukan batasan yang dapat digunakan untuk mengukur di mana pola tren berbalik akan terjadi, sehingga ini memudahkan Anda.
 

Penggunaan Trading Random Walk dalam Forex

 
Sesudah mengetahui bagaimana pengertian, mengenal lebih dekat, dan bagaimana hitungannya, tentu itu ibaratnya Anda sudah mendapatkan formula untuk menerapkan di dalam trading Anda nanti.
 
Untuk itu lanjutan yang tepat adalah bagaimana cara menggunakan itu dengan tepat, apa saja yang perlu Anda lakukan agar hasilnya maksimal. Tenang karena semua itu sudah Kami siapkan di bawah ini.
 
1. Membuat sinyal sell dan buy
 
Dengan menggunakan sinyal dari hitungan matematis RWI, ketika berada pada level 1.00 dan berada di atas RWI Low maka pertimbangan sinyal buy akan memberikan peluang Anda dapatkan profit lebih mudah.
 
Sementara jika RWI Low berada di atas RWI High dengan level 1.00 juga, maka sinyal sell akan menjadi pilihan bagus untuk dilakukan, dapat Anda kombinasikan dengan sinyal dari analisa teknikal serta fundamental.
 
2. Konfirmasi sinyal trading dari indikator lainnya
 
Baru saja Kami bahas di atas di mana dapat dikombinasikan dengan sinyal dar indikator lainnya, ketika pada indikator lainnya menunjukkan hasil bagus atau naik, tapi trading random walk menunjukkan acak.
 
Trader tidak disarankan untuk melakukan transaksi apapun. Sebab itu sangat berisiko dan langkah terbijak adalah dengan menunggu konfirmasi lanjutan sebelum memutuskan untuk masuk ke open posisi.
 
3. Identifikasi pola divergensi
 
Divergensi terjadi ketika pergerakan harga dan RWI tidak sinkron, ketika terjadi hal tersebut ada kemungkinan tren akan melemah, dan ini menjadi sinyal bahwa harga akan berbalik turun dari harapan trader.
 
Dengan tiga penggunaan tersebut, Anda sudah pasti akan makin waspada dalam melakukan setiap transaksi, tentu saja hasilnya akan lebih maksimal daripada hanya menggunakan indikator lainnya tanpa bantuannya.
 

Tidak Sempurna, Makanya Butuh Kombinasi Indikator Lainnya

 
Tidak sempurnanya trading random walk tersebut juga dikonfirmasi oleh banyak ahli lainnya, dan beberapa bukti yang menentangnya seperti autokorelasi, pembalikan berarti, dan terjadi ekor gemuk.
 
Maka dari itu untuk meminimalkan risiko tidak sempurnanya itu, pastikan melakukan validasi dengan penggunaan indikator teknikal lainnya, bahkan jika perlu tetap memakai fundamental untuk amankan semuanya.
 
Lakukan itu pada akun demo lebih dahulu bila masih belum yakin, tenang saja sekarang sudah banyak broker terbaik di Indonesia dengan jaminan lisensi serta pelayanan tingkat atas layaknya broker dunia.
 
DIDIMAX sebagai salah satu pilihan terbaik bisa Anda buktikan sendiri layanannya, sudah banyak trader sukses yang bergabung karena Kami tidak hanya menjadi pelayan tapi sebagai partner untuk sukses bersama.
 
Jadi tidak perlu ragu lagi untuk mendaftarkan diri pada akun real karena di dalamnya ada banyak kesempatan terapkan trading random walk dan indikator teknikal lainnya dalam setiap transaksi trading forex.

KOMENTAR DI SITUS

FACEBOOK

Tampilkan komentar yang lebih lama