Pusat Edukasi

Rumah Pusat Edukasi Belajar Forex Pusat Edukasi Gratis Macam Order dalam Forex Trading yang Perlu Pemula Ketahui

Macam Order dalam Forex Trading yang Perlu Pemula Ketahui

by Didimax Team

Trading menjadi hal yang akhir-akhir ini dilakukan oleh hampir semua orang, namun sudahkah Anda mengetahui berbagai macam order dalam forex trading? Tidak perlu khawatir jika Anda belum mengetahuinya, karena hal itu juga yang akan kami bahas pada kesempatan kali ini.
 
Forex trading menjadi salah satu jenis investasi yang dipilih oleh banyak orang. Hal ini disebabkan karena forex trading menjanjikan banyak keuntungan bahkan menyamai keuntungan dari investasi saham lebih dahulu terkenal.
 
Seperti kita ketahui bersama, investasi saham menjadi investasi dengan margin keuntungan paling besar. Tidak heran nama forex melejit dengan begitu cepat dan menjadi jenis investasi yang dijalani oleh banyak orang baik profesional trader maupun pemula.
 

Pentingnya Mengetahui Macam Order dalam Forex Trading

Bagi orang awam atau bahkan trader pemula, mungkin trading terlihat begitu mudah sehingga banyak orang yang menjadi kaya raya karenanya. Pada kenyataannya trading merupakan kegiatan kompleks yang memerlukan banyak latihan.
 
Mereka Anda lihat mendapatkan kesuksesan karena trading pasti sudah terlebih dahulu merasakan manis pahitnya dunia investasi. Jadi jika trader ingin sukses seperti mereka, maka Anda juga harus berproses dengan terlebih dahulu belajar tentang forex yang akan kami jelaskan di dalam pembahasan order dalam forex trading.
 
Forex trading merupakan bentuk investasi yang pada cara kerjanya menggunakan dua mata uang asing berbeda. Kegiatan ini sudah ada sejak puluhan tahun lalu namun baru populer dalam beberapa tahun kebelakang, tepatnya ketika terjadi pandemi Covid-19.
 
Layaknya platform trading lainnya, forex juga memiliki peraturan dan ketentuan tersendiri harus diikuti para trader untuk bisa mendapatkan keuntungan. Nantinya kedua mata uang yang Anda pilih akan diperjualbelikan di dalam pasar valuta asing.
 
Beberapa jenis pasangan mata uang yang bisa Anda pilih diantaranya adalah EUR/USD, GBP/USD, USD/JPY, AUD/USD/, USD/CHF, USD/CAD, EUR/GBP, dan masih banyak lainnya. Jangan lupa untuk menentukan mata uang pilihan Anda sebelum memulai trading forex.
 
Sementara itu, keuntungan yang akan Anda dapatkan berasal dari selisih harga ketika Anda menjual dan membeli nilai mata uang di pasar valuta asing. Semua penjelasan tersebut mungkin akan terdengar asing bagi para orang awam.
 
Maka dari itu pastikan Anda menyimak pembahasan mengenai order dalam forex trading sampai selesai. Karena kami akan membahas mengenai macam jenis order atau perintah di dalam forex trading pastinya akan sangat bermanfaat bagi para pemula.

Macam Jenis Order dalam Forex Trading

Selain Anda harus mempelajari tentang berbagai macam teknik trading, cara analisa pasar, cara memilih broker yang  tepat, dan cara memilih pasangan mata uang dengan tepat. Anda juga harus belajar mengenai berbagai macam perintah di dalam forex.

1. Market order

Market order merupakan perintah paling umum dilakukan oleh para trader baik pemula maupun profesional ketika ingin melakukan transaksi di pasar valuta asing. Order ini juga bisa dikatakan sebagai perintah paling sederhana dan umum digunakan oleh para trader.
 
Perintah yang masuk ke dalam pembahasan order dalam forex trading ini dilakukan dengan cara membeli atau menjual mata uang dengan harga pada saat ini. Mudahnya market perintah merupakan transaksi dilakukan dengan cara instan.

2. Limit order

Limit order merupakan perintah yang trader lakukan untuk membeli dan menjual mata uang pada harga yang lebih baik dari harga pasar saat ini. Perintah ini biasa digunakan oleh trader untuk membeli valuta asing di bawah harga pasar dan menjualnya di atas harga pasar untuk mendapatkan keuntungan.

3. Stop order

Perintah lain yang masuk ke dalam pembahasan order dalam forex trading adalah stop order. Perintah ini dilakukan untuk menjual dan membeli mata uang setelah harga mencapai level tertentu. Stop order biasa digunakan oleh para trader untuk membatasi risiko kerugian.

4. Stop-limit order

Sesuai dengan namanya stop-limit order merupakan gabungan dari teknik order stop order dan limit order. Order ini akan dilakukan dengan cara merubahnya menjadi limit order setelah harga mencapai level stop sudah trader tentukan sebelumnya.

Tips dalam Melakukan Order Dalam Forex Trading

Setelah mengetahui beberapa jenis perintah yang biasa digunakan dalam forex trading. Maka pembahasan selanjutnya akan menjelaskan mengenai apa saja yang perlu Anda perhatikan dalam memilih dan menentukan langkah trading.
 
Sebab ketika Anda salah dalam menentukan langkah akan didapatkan hanyalah kerugian saja. Maka dari itu trader harus berhati-hati dalam mengambil langkah trading, termasuk dalam menentukan jenis order dalam forex trading yang akan dipakai.
 
Hal pertama yang perlu Anda perhatikan sebelum menentukan perintah trading adalah dengan menguasainya. Pelajari semua order sudah kami sebutkan, pelajari kapan harus menggunakannya, dan kuasai semua tekniknya.
 
Penggunaan jenis perintah pada situasi yang tepat tentunya akan membantu Anda dalam mendapatkan keuntungan dan mengurangi risiko kerugian. Bukan tidak mungkin Anda bisa menjadi salah satu trader forex sukses dan bisa dikenal oleh dunia.
 
Selain itu Anda juga harus menerapkan tujuan dan strategi trading sebelum menggunakan order dalam forex trading. Tujuan dan strategi trading yang matang akan sangat membantu Anda dalam mengambil keputusan trading terutama dalam menentukan langkah transaksi.
 
Tidak berhenti sampai disitu, trader juga harus bisa mengelola risiko dengan bijak agar tidak terjadi kerugian besar. Risiko akan datang kepada para trader, namun jika Anda bisa mengolahnya dengan bijak dan tepat maka hal tersebut bisa berubah menjadi keuntungan bagi Anda.
 
Anda juga harus menguasai cara melakukan analisis pasar dengan tepat. Sekarang ini ada banyak pelatihan yang bisa trader ikuti untuk mempelajari mengenai cara menganalisis pasar mulai dari membaca grafik, indikator, dan juga pola kapan harus masuk serta keluar dari pasar forex.
 

Broker yang Akan Membantu Anda Berlatih dalam Menentukan Order

Tidak seperti kegiatan jual beli pada umumnya, pasar forex tidak pernah tutup dan buka selama 24 jam dalam 5 hari kerja. Jadi jika Anda berhasil menerapkan teknik-teknik yang Anda pelajari maka Anda bisa mendapatkan keuntungan dalam jumlah yang sangat besar.
 
Namun Anda tidak perlu lagi khawatir, sebab trader bisa menggunakan bantuan dari broker untuk mempelajari semua sudah kami jelaskan di atas. Broker merupakan orang atau pihak yang akan berperan sebagai perantara para trader untuk bisa masuk ke pasar valuta asing.
 
Broker terbaik juga akan memberikan bimbingan kepada para trader pemula mengenai apa saja yang perlu dipersiapkan dan dipelajari. Jika Anda ingin memulai karir sebagai seorang trader dan bingung belum mendapatkan broker yang berkualitas, maka Anda bisa memilih didimax forex broker.
 
Didimax forex broker merupakan broker lokal dengan kualitas internasional dan sudah dipercaya oleh puluhan bahkan ratusan trader baik di dalam maupun di luar neger. Didimax dikenal karena memberikan pelayanan terbaik kepada setiap tradernya.
 
Apakah trader juga ingin menjadi trader bekerja sama dengan didimax? Segera hubungi didimax melalui website, dan ketahui lebih mengenai forex trading dan juga cara menggunakan berbagai macam order dalam forex trading.

KOMENTAR DI SITUS

FACEBOOK

Tampilkan komentar yang lebih lama